Kamis, 15 Oktober 2015

Ex. Indonesian Imperial Heritage - Victorian Giltwood 3 seater sofa of PB X The Count Of Soerakarta










Kondisi sofa pada saat kami temukan dan sebelum kami rekondisi
Sesuatu yang menjadi the ultimate goal for us adalah melestarikan dan melindungi warisan terbaik dari leluhur untuk tidak menjadi barang dagangan dan tidak untuk diperjual belikan di Domestic maupun International. Sofa 3 seater ini menjadi sesuatu yang amat sangat berharga bagi kami bukan hanya karena antik dan indah nya tetapi juga karena sofa ini merupakan special order for the Imperial Family in the Soerakarta in the reign of Sri Soesoehoenan Pakoeboewana X the Count of Soerakarta. During the reign of the PB X the Imperial Javanese family reach its peak in terms of power and wealth. Pada saat itu pula lah PB X melakukan renovasi besar besaran terhadap Keraton Soerakarta untuk bisa memasuki era Modernisasi tanpa meninggalkan arti dan nilai budaya Jawa tulen. Hal tersebut dapat dilihat dari jenis furniture yang beliau pesan ini merupakan Victorian style 3 arms Sofa style dengan warna cat tulang dan prodo yang original prodo gold 22k. Pada saat kami dapatkan sofa ini nyaris terbengkalai kondisi nya sehingga sangat memilukan dan segera kami rekondisi kembali seperti originalnya dan tidak menggunakan material dari kalangan rakyat jelata. Sofa ini terbuat dari kayu jati tua dan dalam kondisi bukan untuk kami duduki tetapi untuk kami lestarikan di mini museum kami di Malang. Sofa ini menurut data yang ada dibuat pada tahun 1890an awal bertahta nya Sinuhun Wicaksana dan tidak untuk kami perjual belikan kembali.

Private Collection of our Mini Museum in Malang!

0 komentar:

Posting Komentar

Translate

Total Tayangan Halaman