Selasa, 23 September 2014

Sepasang Lukisan Kaca Qing Dynasty Courtesan Gir (RPS)








Sepasang lukisan kaca yang sangat cantik ini merupakan lukisan kaca yang kami dapatkan dari sebuah rumah tua di wilayah Jawa Tengah.Menilik tema lukisan ini merupakan produksi dynasty Qing akhir sekitar tahun 1890-1900 an. Hal itu kami simpulkan dari wajah dan busana yang digunakan merupakan era qing atau Manchuria. Sedangkan pada lukisan ke 2 wajah nya jelas merupakan seorang Wanita Manchuria bukan China.
Tema pada ke 2 lukisan ini adalah The Courtesan Girl atau gadis penghibur yang 1 bermain kecapi untuk tamu nya dan 1 lagi menunggu tamu di beranda.Dramatis sekali pemandangan dan mimik yang dilukis oleh pelukis ini jelas merupakan karya seni yang luar biasa.Kondisi lukisan ini masih sangat baik dan original semua nya tanpa pernah kami sentuh ulang atau kami benahi dalam bentuk apapun juga.
Dengan ukuran 42cm lebar dan panjang 52cm merupakan ukuran standard bagi sebuah lukisan kaca.
Sangat layak koleksi!!

Price : call/bbm  

0 komentar:

Posting Komentar

Translate

Total Tayangan Halaman